Sinergitas TNI-POLRI Polsek Kawalu, Hadiri Pelantikan KPPS Kelurahan Urug

    Sinergitas TNI-POLRI Polsek Kawalu, Hadiri Pelantikan KPPS Kelurahan Urug

    Polres Tasik Kota---
    Dalam rangka mendukung pelaksanaan pilkada serentak 2024, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Kelurahan Urug menghadiri pelantikan dan pengambilan sumpah anggota KPPS di aula Kantor Kelurahan Urug Kawalu.
    Kamis, (07/11/2024)

    Kegiatan ini serentak dilaksanakan di seluruh kelurahan / desa sebagai bagian dari persiapan pilkada serentak 2024 untuk pemilihan gubernur dan wakil gubernur serta walikota dan wakil walikota.

    Menurut Kapolsek Kawalu Akp Yusuf Setyanto, S.H. mengatakan, kegiatan pelantikan dan pengambilan sumpah anggota KPPS ini merupakan langkah penting dalam memastikan penyelenggaraan pemilihan umum yang tertib dan aman.

    "Kehadiran Bhabinkamtibmas dan Babinsa tidak hanya sebagai bentuk dukungan keamanan pada pelaksanaan pilkada serentak, namun juga sebagai langkah proaktif dalam menjaga ketertiban dan keamanan." pungkas kapolsek.

    POLRES TASIK KOTA AKBP JOKO SULISTIONO, S.H., S.I.K., M.H.

    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Korem 012/TU Sosialisasikan Pendaftaran Bintara TNI AD Gelombang II, Gratis dan Terbuka Untuk Semua
    Polsek Cihideung Polres Tasik Kota Polda Jabar, Tingkatkan Patroli Pantau Kegiatan masyarakat di tempat wisata tee jay water boom plaza asia.
    Pengamanan Debat Publik Calon Walikota dan Calon Wakil Walikota Tasikmalaya, Polisi Terapkan Pengamanan Berlapis
    Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek Rajapolah Gatur Lalulintas
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi ke warga binaan
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR, ANGGOTA POLSEK PAGERAGEUNG MELAKSANAKAN KEGIATAN STRONG POINT PAGI ANTISIPASI LAKA LANTAS
    Polsek Kadipaten Intensifkan Sambang Warga,Jelang Pilkada Serentak 
    Polsek Gunungtanjung Polres Tasik Kota Polda Jabar sambang dan silaturahmi ke wilayah Desa Giriwangi 
    Patroli  KRYD, Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaanPolsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaanPolsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaanPolsek Cineam Polres Tasik Kota Polda Jabar, Bhabinkamtibmas sambang / silaturahmi dengan  warga binaan
    Patroli Obyek Vital Polsek Pagerageung, Antisipasi Gangguan Kamtibmas
    Patroli dan Sambang Polsek Sukaratu,Jelang Pilkada serentak 2024 
    Kaops NCS Polri Minta Polda Jatim Optimalkan Cooling System Jelang Pilkada Serenta
    Bhabinkamtibmas Desa Dirgahayu mlksnkn giat  sambang Pasca Pemilu 2024 OMB ke warga binaan Ds.Dirgahayu Polsek Kadipaten
    Polsek Manonjaya Patroli dan Sambang Warga Binaan
    Patroli dan Sambang Polsek Mangkubumi,Sampaikan Pesan Kamtibmas

    Ikuti Kami